Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2020

UJIAN

Gambar
  Ujian Allah memberikan ujian bukan untuk melemahkan, tetapi untuk menguji keistiqomahan, ketakwaan dan keimanan.. Ketika pengetahuan dan pemahaman telah kita dapatkan, jadikanlah Allah sebagai tujuan, keimanan yang mengokohkan, dan prinsip yang menguatkan.. ✍️ Sevi Ulandari, @sevi_ulandari  Bogor, 01 Mei 2020

KOBARAN API HATI

Gambar
Kobaran Api Hati   Apakah harus kutinggalkan engkau wahai api? Agar kau padam, Apakah harus aku siram engkau wahai api? Agar kau redup, Apakah harus aku meniup engkau wahai api? Agar kau mati, Ataukah engkau harus kujaga dan kutambah kayu lagi? Agar engkau, semakin membara dan tak pernah mati.. Mungkin, aku akan membiarkanmu begitu saja, hingga aku tahu kau akan padam pada waktunya, ataukah kau semakin membara nantinya?. ✍ Sevi Ulandari, @sevi_ulandari  18 Juli 2020, 20:18, Sabtu.

TAKDIR UNTUKMU TAK AKAN MENJADI MILIK ORANG LAIN

Gambar
      Takdir Untukmu Tak Akan Menjadi Milik Orang Lain Sesuatu yang memang ditakdirkan untukmu, tak akan menjadi milik orang lain, pasti akan kembali sesulit apapun jalannya. Dan sesuatu yang memang bukan di takdirkan untukmu, maka akan hilang sekuat apapun kau genggam. ✍ Sevi Ulandari, @sevi_ulandari  Bogor, 3 Juni 2020